Kamis, 15 Maret 2012

SEJARAH PENGOBATAN WALET PUTI


TotokDarah (acupressure therapy) adalah  metode pengobatan dengan menggunakan sepasang stik perak untuk menekan simpul-simpul syaraf di tubuh agar peredaran darah menjadi lancar.


Ilmu totokdarah diciptakan oleh Mahaguru Beladiri
Silat Walet Puti Bapak Sofyan  Ratta yang berasal dari Kisaran, Asahan, Sumatera Utara, Indonesia. Ilmu totokdarah diajarkan kepada setiap pelatih beladiri silat Walet Puti. Sejak tahun 1970 ilmu totokdarah telah tumbuh dan berkembang di berbagai pelosok nusantara dan mancanegara.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar